Senin, Agustus 31, 2015

Lomba Berbalas Pantun Antar Mahasiswa se Sumatera Barat

author photo

 Lomba Berbalas Pantun Antar Mahasiswa se Sumatera Barat

Ilustrasi berbalas pantun
Ilustrasi berbalas pantun
Balai Bahasa Padang menggelar lomba berbalas pantun antar mahasiswa se Sumatera Barat pada tanggal 19 - 20 September 2015. Bertempat di aula Balai bahasa Padang, Jl Simpang Alai  Cupak Tangah Pauh V Padang. Telp 0751-776789.
Atau hubungi : Arriyanti Hp 081363421652

Format lomba:
Lomba berbalas pantun antar group, jumlah anggota setiap group adalah dua orang, panitia akan memanggil/ melotre  dua group saling berhadapan menjual dan membeli. Tema pantun tentang pendidikan/ pergaulan/ cinta/  dan lain lain asal tak berabau SARA. waktu penampilan lebih kurang 10 menit

Penilaian berupa kekompakan group, gaya/cara/intonasi/ materi pantun yang disampaikan dan gaya/cara/intonasi/materi serta keterhubungan materi dalam menjawab pantun yang dilontarkan lawan.

Jika anda mahasiswa dan cinta budaya melayu... segera daftarkan group anda ke Balai Bahasa Padang
Pemenang akan mendapatkan uang tunai dan tropy
Pemenang pertama akan dikirim untuk mengikuti lomba berbalas pantun antar mahasiswa se Sumatera.

Segera pastikan diri anda sebagai peserta......!
Sumber informasi: Facebook Arriyanti Usman

This post have 0 komentar


EmoticonEmoticon

Next article Next Post
Previous article Previous Post

Advertisement